Apakah Benar Durian Memicu Hipertensi ?
Banyak orang bertanya-tanya apakah durian memicu hipertensi ? Durian adalah buah yang sangat populer dan banyak disukai masyarakat, khususnya di Asia Tenggara. Meskipun memiliki bau yang cukup tajam namun rasa buah ini enak dan memiliki nilai ekonomi yang besar. Hanya saja buah yang enak ini seringkali dihubungkan dengan penyakit tekanan darah tinggi dan diabetes. Lantas, […]